Ronie's Blog | Berbagi Informasi
Cara Daftar BPJS Ketenagakerjaan Secara Online dan Offline
Ronie's Blog - Cara Daftar BPJS Ketenagakerjaan Secara Online dan Offline
Pentingnya Mengetahui Cara Daftar BPJS Ketenagakerjaan

Sudah tahu cara daftar BPJS Ketenagakerjaan ? Jika belum tahu, Anda bisa menyimak artikel di bawah ini.Selain gaji, rasa aman dalam bekerja adalah faktor terpenting yang dapat meningkatkan kebahagiaan seorang karyawan. Rasa aman ini bisa berarti terdapat cukup perlindungan dari segala resiko, seperti kecelakaan kerja, hilangnya pekerjaan, hingga jaminan hari tua yang lebih baik.

Salah satu fasilitas untuk meningkatkan rasa aman dan kesejahteraan kepada karyawan adalah mendaftarkan karyawan untuk mengikuti program BPJS Ketenagakerjaan.

Sejak pemerintah mendirikan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan pada tahun 2015, perusahaan maupun individu dapat lebih mudah mengakses sekian perlindungan yang di butuhkan karyawan.

Jika Anda adalah seorang HRD perusahaan atau pemilik bisnis, maka kebahagiaan karyawan adalah hal yang sangat penting. Alasannya, karyawan yang bahagia akan jauh lebih produktif dan kreatif di bandingkan karyawan yang tidak bahagia.

Oleh karena itu, mendaftarkan karyawan sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan adalah sebuah kewajiban perusahaan. Apalagi pemerintah mewajibkan setiap perusahaan untuk mengikutkan karyawannya dalam program BPJS.

Berikut adalah cara daftar BPJS Ketenagakerjaan secara online :

Buka situs resmi BPJS Ketenagakerjaan
Pilih “Daftarkan Saya”, kemudian pilih dari 3 pilihan (perusahaan, individu, atau pekerjaan migran)
Bila Anda memilih perusahaan, masukan email perusahaan atau perwakilan kelompok Anda untuk mendaftar
Tunggu email pemberitahuan dan ikuti langkah langkah selanjutnya
Setelah semuanya lengkap, Anda harus membawa persayaratan yang telah di siapkan ke kantor BPJS Ketenagakerjaan di kota Anda
Dan berikut adalah cara daftar BPJS ketenagakerjaan secara offline :
Siapkan dokumen yang harus di bawa
Datang ke kantor BPJS terdekat
Mengisi formulir untuk pendaftaran perusahaan
Mengisi formulir untuk pendaftaran pekerja
Membayar iuran pertama sesuai dengan jumlah yang telah di hitung dan di tetapkan oleh BPJS Ketenagakerjaan
Itulah cara daftar BPJS Ketenagakerjaan secara online maupun offline, semoga bermanfaat...



Keyword Search

#cara daftar bpjs, #bpjs ketenagakerjaan, #https:/ sso bpjsketenagakerjaan go id, #daftar bpjs online, #cara mencairkan bpjs ketenagakerjaan, #bpjs ketenagakerjaan online, #bpjs ketenagakerjaan on line, #antrian bpjsketenagakerjaan go id, #bpjs tenaga kerja, #daftar online bpjs, #bpjs online, #daftar online bpjs ketenagakerjaan, #daftar bpjs ketenagakerjaan, #login bpjs ketenagakerjaan, #bpjs ketenagakerjaan login, #cara daftar bpjs online, #daftar bpjs kesehatan online, #daftar bpjs, #cara daftar bpjs ketenagakerjaan, #kartu bpjs ketenagakerjaan #daftar bpjs kesehatan, #bpjs kesehatan online, #bpjstku login, #email bpjs ketenagakerjaan, #cara daftar bpjs kesehatan, #cara daftar bpjstku, #daftar bpjstku, #cara daftar bpjs online lewat hp, #daftar bpjs online 2020, #cara daftar bpjs ketenagakerjaan online, #kenapa akun email bpjs tidak terdaftar, #cara daftar bpjstku 2020, #bpjstku akulaku, #buat akun bpjstku, #download aplikasi bpjstku apk, #download aplikasi bpjstku untuk pc, #download bpjstku pc, #cara daftar bpjs anak online,
Tags:   Entertainment    Health    News    cara daftar bpjstku    daftar bpjstku    cara daftar bpjs online lewat hp    daftar bpjs online 2020    cara daftar bpjs ketenagakerjaan online    kenapa akun email bpjs tidak terdaftar    cara daftar bpjstku 2020    bpjstku akulaku    buat akun bpjstku    download aplikasi bpjstku apk    download aplikasi bpjstku untuk pc    download bpjstku pc    cara daftar bpjs anak online
 Print this blog
Rating: 0.00 (0 votes) Rate this blog
Bookmark and share this blog:  


Sprackle.com is Owned and Operated by